Gi-Media.com Simalungun Sumut – PT.Perkebunan Nusantara 4 unit Kebun Tinjoan bersama Uspika Kecamatan Ujung Padang,mensosialisasikan bahaya penyalahgunaan narkoba pada generasi muda dan komponen lapisan masyarakat lainnya,kegiatan didukung BNN kabupaten simalungun,acara yang dilaksanakan pada Rabu (26/02/2020),bertempat di Balai Harungguan Kecamatan Ujung Padang.
Ir. Raja Suandi Purba Manejer Unit Kebun Tinjoan pada sambutanya mengatakan,” Narkoba cukup berbahaya dan merusak fikiran generasi muda,sudah kewajiban kita bersama untuk peduli terhadap generasi penerus bangsa,agar tidak terjerumus dalam lingkaran pengguna maupun pengedar narkoba,”melalui program PTPN4 peduli,kebun unit Tijoan bekerja sama dengan Uspika Kecamatan Ujung Padang dan BNN Simalungun, untuk melaksaksanakan kegiatan sosialisasi bahaya narkoba terhadap generasi penerus bangsa,harapan kita para adek2 yang masi kaula muda kususnya dan bagi warga masyarakat umumnya,mengerti bahaya narkoba dan mereka bisa mejauhi Narkoba,jelasnya.
Kepala BNN Kabupaten Simalungun Kompol Suhana Sinaga memaparkan,“Generasi Sehat Bebas Narkoba,Indonesia masih berada dilevel darurat narkoba karena itu upaya-upaya pencegahan terus dilakukan,PTPN IV secara umum dengan gencar melakukan sosialisasi bahaya Narkoba,hal ini nuga dilaksanakan oleh manajemen Kebun Tinjoan,mengahiri sambutanya.
“Kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian PTPN IV,melalui unit kebin tinjoan kita membuktikan bahwa kita sangat peduli terhadap masyarakat sekitar, pada acara ini kita mengadirkan, team korps jajaran manajemen Kebun Tinjoan baik PJP , KARPIM , Staf maupun Karpel, untuk peserta sosialisasi dihadiri oleh pelajar siswa sekolah SMP Swasta YASPENDIK Tinjoan, SMPN 1 Ujung Padang, Sanawiyah Nurul Hikmah Tinjoan dan Sekolah Madrasah Negeri Ujung Padang , hadir pula Pangulu (Kades) sekecamatan Ujung Padang , Puskesmas Ujung Padang , Babinsa & Babinkantipmas, masyarakat dan toko masyarakat Kecamatan Ujung Padang, jelas Asisten SDM kebun Tinjoan P.Manalu ( Rus,tim).
Discussion about this post